Narutopedia Indonesia
Advertisement
Narutopedia Indonesia

Negara Pusaran Air (渦の国, Uzu no Kuni; Viz "Land of Eddies") adalah dari mana klan Uzumaki sebenarnya berasal. Negara ini sudah tidak ada lagi, yang telah hancur dan sisa korban tersebar di seluruh dunia. Nama Uzumaki sangat umum di negeri ini.[1] Negara itu terletak di sebuah pulau di lepas pantai dari Negara Api.

Uzushiogakure[]

Uzushio

Uzushiogakure setelah kehancurannya.

Untuk halaman utama, lihat: Uzushiogakure

Uzushiogakure (渦潮隠れの里, Uzushiogakure no Sato; TV Bahasa Inggris "Hidden Eddy Village"; Secara harfiah berarti "Desa Tersembunyi oleh Pusaran Pasang Laut") dulunya adalah desa di Negara Pusaran Air. Ninja desa ini yang terkenal karena fūinjutsu mereka ke titik yang menyebabkan kehancuran dalam perang. Mereka yang selamat dari kehancuran desa tersebar di seluruh dunia untuk mencari perlindungan.[2]

Trivia[]

  • "Uzumaki" berarti "spiral" atau "pusaran air".

Referensi[]

  1. Buku Data Ketiga, halaman 335
  2. Naruto bab 500, halaman 3-4

Advertisement